Buku ini cocok digunakan untuk siswa SMK dan mahasiswa teknik mesin, teknik industri, teknik transportasi, teknik manufaktur serta para teknisi di bidang teknik mesin.
Teknik listrik adalah salah satu bidang ilmu teknik mengenai aplikasi listrik untuk memenuhi kebutuhan dari kehidupan manusia. Teknik listrik atau elektro melibatkan konsep, perencanaan, pengembang…